1.Persyaratan Umum :
- Pendidikan :
- Jenis Kelamin : Laki-laki dengan tahun kelahiran 1994 dan sesudahnya
- Tidak berkacamata dan tidak buta warna
- Tinggi badan minimal 160 cm
- Status belum menikah dan bersedia tidak menikah selama menjalani Diklat Prajabatan;
3. Tahapan Rekrutmen meliputi :
- Pendaftaran ONLINE (tidak menerima lamaran via pos / jasa pengiriman)
- Verifikasi Berkas
- Tes Akademik
- Tes Psikologi
- Tes Fisik
- Tes Kesehatan (Fisik dan Laboratorium)
- Wawancara
- Diklat Prajabatan
- Surat lamaran
- Riwayat hidup
- Foto copy Kartu Keluarga
- Foto copy Akte Kelahiran
- Foto copy KTP / Resi KTP
- Foto copy Ijazah / Surat Keterangan Lulus Sementara dilegalisir
- Foto copy SKHUN dilegalisir
- Surat keterangan sehat dari dokter
6. Panggilan peserta, kelulusan tiap tahapan tes akan diumumkan melalui website www.pln.co.id/sumut/, akun twitter @rekrutmenPLNwsu dan fb: RekrutmenPln Sumut.
7. Detail Pengumuman Rekrutmen PT PLN (Persero) – Tingkat SMA/SMK Tahun 2013 dapat diunduh di sini
{ 0 komentar ... read them below or add one }
Post a Comment